Google Search

Wednesday, May 17, 2017

KISI-KISI SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2016-2017


Sekolah                         :  MTs                                    Alokasi Waktu            :  90 menit
Mata Pelajaran              :  IPS                                     Jumlah                         :  45
Kelas/Semester             :  VII / Genap                        Penulis                         :  Purwanto, S.Pd
Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Materi
Indikator soal
Bentuk soal
No. soal
4. Memahami usaha manusia untuk mengenali perkembangan lingkungannya.
4.1. Menggunakan peta, atlas,dan globe, untuk mendapatkan informasi keruangan
Syarat peta
Siswa dapat mengidentifikasi syarat peta yang baik
PG
1
Jenis peta
Siswa dapat menjelaskan pengertian peta topografi
PG
2
Unsur peta
Siswa dapat menyebutkan kegunaan garis lintang dan bujur
Essay
41
Skala peta
Siswa dapat menghitung skala peta
PG
3
Atlas
Siswa dapat mengidentifikasi unsur-unsur yang terdapat pada peta
PG
4
4.2.Membuat sketsa dan peta wilayah yang menggam barkan obyek geografi
Deskripsikan kondisi geografis suatu wilayah pada peta
Siswa dapat menjelaskan dampak positif letak geologis wilayah Indonesia
PG
5
Deskripsi kondidi penduduk suatu wilayah
Siswa dapat menyebutkan pemanfaatan lahan pantai
PG
6
Kaitan antara kondisi geografis dengan keadaan penduduk
Siswa dapat memberikan contoh keterkaitan bentuk muka bumi dengan kegiatan ekonomi penduduk
PG
7
4.3. Mendeskripsikan kondisi geografis dan penduduk
Sifat fisik atmosfer
Siswa dapat menyebutkan letak lapisan ozon
PG
8
Unsur-unsur cuaca dan iklim
Siswa dapat menjelaskan pengaruh angin muson
PG
9
Jenis-jenis air permukaan dan air tanah
Siswa dapat mengidentifikasi jenis sungai di pulau jawa
PG
10
Siswa dapat mengidentifikasi jenis danau berdasarkan proses terjadinya
PG
11
Perairan laut
Siswa dapat mengidentifikasi zona laut berdasarkan kedalamannya
Essay
42
5. Memahaami perkembangan masyarakat sejak masa Hindu-Buddha sampai masa Kolonial Eropa
5.1. Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudayaan, dan pemerintahan pada masa Hindu-Buddha serta peninggalan-peninggalannya.
Agama hindu
Siswa dapat menyebutkan kasta agama hindu
PG
12
Perkembangan kerajaan hindu buddha (kutai, tarumanegara, medang, mataram, sriwijaya, Kediri singasari, dan majapahit
Siswa dapat menjelaskan prasasti kerajaan tarumanegara
PG
13
Siswa dapat mejelaskan faktor pendorong berdirinya kerajaan sriwijaya
PG
14
Siswa dapat menjelaskan alasan raja airlangga membagi kerajaan medang
PG
15
Siswa dapat menjelaskan hubungan social budaya kerajaan majapahit dengan Negara tetangga
PG
16
Siswa dapat menyebutkan factor penyebab kemunduran kerajaan majapahit
Essay
43
Peninggalan sejarah kerajaan yang bercorak hindu buddha
Siswa dapat mengidentifikasi candi bercorak buddha
PG
17
5.2. Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudayaan, dan pemerintahan pada masa Islam di Indonesia, serta peninggalan-peninggalannya
Saluran-saluran islamisasi di Indonesia
Siswa dapat mengidentifikasi saluran islamisasi yang dilakukan walisongo
PG
18
Cara yang digunakan oleh walisongo/ulama lainnya dalam menyebarkan agama islam
Siswa dapat menyebutkan ajaran MO Limo yang dikemukakan Sunan Ampel
PG
19
Kronologi perkembangan kerajaan islam di berbagai wilayah Indonesia
Siswa dapat mengidentifikasi isi perjanjian salatiga
PG
20
Contoh peninggalan-peninggalan sejarah bercorak islam diberbagai daerah
Siswa dapat menyebutkan seni sastra peninggalan sejarah islam
PG
21
5.3. Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudayaan dan pemerintahan pada masa kolonial eropa
Proses masuknya bangsa-bangsa eropa ke Indonesia
Siswa dapat mengidentifikasi tujuan imperialism modern bangsa eropa
PG
22
Kedatangan belanda di Indonesia : VOC
Siswa dapat menyebutkan tujuan pendirian VOC
PG
23
Siswa dapat menjelaskan maksud hak ekstripasi yang dimiliki VOC
PG
24
Siswa dapat menyebutkan hak oktroi yang dimiliki VOC
Essay
44
Reaksi bangsa Indonesia terhadap bangsa eropa, perlawanan terhadap portugis, spanyol, dan VOC
Siswa dapat menjelaskan alasan pangeran Diponogoro melakukan perlawanan terhadap VOC
PG
25
Mendeskripsikan perkembangan masyarakat, kebudayaan dan pemerintahan pada masa colonial eropa
Siswa dapat menjelaskan isi trias politika
PG
26
6. Memahami kegiatan ekonomi masyarakat
6.1. Mendeskripsikan pola kegiatan ekonomi penduduk, penggunaan lahan dan pola pemukiman berdasarkan kondisi fisik permukaan bumi
Penggunaan lahan
Siswa dapat menjelaskan peningkatan produksi pertanian melalui diversifikasi pertanian
PG
27
Siswa dapat menjelaskan alasan pemerintah melarang pembakaran hutan untuk pembukaan lading pertanian
PG
28
Pola pemukiman penduduk (mengikuti alur sungai, jalan dan pantai)
Siswa dapat menjelaskan pola pemukiman penduduk menyebar
PG
29
6.2. mendeskripsikan kegiatan pokok ekonomi yang meliputi kegiatan konsumsi, produksi, dan distribusi barang/jasa
Kegiatan pokok ekonomi
Disajikan contoh, siswa dapat menjelaskan kegiatan pokok ekonomi
PG
30
Aspek positif dan negative perilaku konsumtif seseorang
Siswa dapat menjelaskan alasan seseorang bersikap konsumtif
PG
31
System distribusi (langsung, tak langsung dan semi langsung)
Siswa dapat menyebutkan system distribusi semi langsung
PG
32
6.3. mendeskripsikan peran badan usaha termasuk koperasi sebagai tempat berlangsungnya proses produksi dalam kaitannya dengan pelaku ekonomi
Macam-macam badan usaha (menurut pemilik modal, lapangan usaha banyaknya pekerja dan menurut bentuk hokum)
Siswa dapat dapat mengidentifikasi badan usaha berdasarkan lapangan usahanya
PG
33
Siswa dapat menyebutkan kelebihan perusahaan perseorangan
Essay
45
Siswa dapat mengidentifikasi jenis anggota CV
PG
34
Siswa dapat menjelaskan pengertian PT kosong
PG
35
Siswa dapat mengidentifikasi jenis perusahaannya
PG
36
Tujuan badan usaha (BUMN, BUMS, dan Koperasi
Siswa dapat menjelaskan tujuan BUMN
PG
37
6.4. Mengungkapkan gagasan kreatif dalam tindakan ekonomi untuk mencapai kemandirian dan kesejahteraan
Kreativitas dalam tindakan ekonomi
Siswa dapat menjelaskan cara menciptakan gagasan kreatif
PG
38
Siswa dapat menyebutkan pengertian kreativitas
PG
39
Proses kemandirian dalam usaha meningkatkan kesejahteraan
Siswa dapat menjelaskan cara melatih kemandirian
PG
40

No comments:

Post a Comment